Pengertian Dan Sejarah Komputer

selamat datang di website kami ini, disini kami menyajikan sebuah website tentang informasi online
Pengertian dan sejarah komputer. Kini dalam perkembangan teknologi yang begitu pesat , membuat komputer bukan lah barang langka lagi. Komputer telah banyak dimiliki oleh setiap masyarakat. Komputer yang di gunakan kini juga terdapat banyak merk yang beredar di pasaran. Namun apa arti komputer tersebut? Komputer adalah alat yang di pakai untuk mengelolah data menurut perintah yang telah dirumuskan. Dan menurut perkembangannya , komputer mengalami perubahan dengan cukup cepat. Dari yang dahulu komputer berbentuk sangat besar sekali hingga kini komputer telah di kemas dengan manis dan kecil hingga tidak membutuhkan tempat yang besar ( tidak memakan tempat ). Perubahan yang sangat massive ini membuat komputer bukanlah barang yang tidak mungkin lagi untuk di miliki oleh masyarakat. Penggunaan komputer yang dahulu belum masuk pada materi pembelajaran di sekolah-sekolah, kini telah menjadi pelajaran yang utama agar setiap siswa tidak tertinggal oleh adanya kemajuan teknologi yang semakin pesat ini.



Menurut perkembangannya dari pengertian dan sejarah komputer, komputer terbagi menjadi 5 generasi yaitu generasi pertama , generasi kedua , generasi ketiga , generasi keempat , dan generasi kelima. Generasi pertama adalah komputer yang dibuat secara khusus untuk melakukan suatu tugas tertentu. Setiap komputer memiliki kode biner yang berbeda atau biasa di sebut dengan bahasa mesin. Karena itu komputer pada generasi pertama sulit untuk di program dan kecepatannya pun terbatasi. Lalu pada generasi pertama ini juga memiliki ciri yaitu penggunaan tuber vakum  yang membuat komputer pada masa itu berukuran sangat besar , dan silinder magnetik yang digunakan untuk menyimpan data. Pada generasi kedua sekitar tahun 1956-1960 , komputer generasi pertama yang menggunakan tuber vakum di gantikan menggunakan transistor. Jadi dengan di temukannya transistor pada tahun 1948 membuat pengaruh yang cukup besar dalam perkembangan komputer. Bahasa pemograman dalam komputer generasi pertama pun di ganti dengan yang lebih mudah. Oleh karena itu komputer pada generasi kedua ini banyak di gunakan, terutama pada tahun 1965 komputer generasi kedua ini banyak di gunakan untuk memproses informasi keuangan. Lalu pada generasi ketiga, terjadi perkembangan dengan digantinya transistor dengan batu kuarsa. Dikarenakan transistor mudah panas dan dapat merusak bagian-bagian internal komputer , maka pada generasi ketiga ini transistor diganti dengan batu kuarsa yang menghilangkan masalah tersebut. Pada komputer generasi ketiga ini juga mengalami kemajuan dengan dapat digunakannya operating sistem pada komputer. Pada generasi keempat perkembangan mulai terasa cukup pesat lagi, dengan adanya personal komputer , laptop , dan palmtop membuat masyrakat menjadi tertarik dengan penemuan ini hingga penggunaan pc yang di gunakan dari sekitar 2 juta unit menjadi lebih dari 5 juta unit pada tahu 1981. Dan yang terakhir adalah komputer pada generasi kelima. Komputer pada generasi ini maish sulit untuk di definisikan , namun menurut beberapa sumber yang mangatakan bahwa keberhasilan proyek komputer generasi ke lima ini akan membawa perubahan baru bagi  paradigm komputerisasi di dunia. .

Jika di lihat dari sejarah awalnya mengenai pengertian dan sejarah komputer , maka perubahan yang terjadi memang sangat pesat. Dengan adanya penelitian oleh Charles Babbage , telah memberikan konstribusi yang cukup besar terutama dalam perkembangan di dunia komputer. Di mulai dari penemuannya yaitu kalkulator otomatis yang merupakan cikal bakal komputer pertama hingga dengan penemuan tersebut menjadiakan Ia sebagai penemu komputer yang kini di juluki dengan “ Bapak Komputer”.


semoga setelah membaca artikel kami, anda bisa mendapatkan sebuah ide